Mengenal lebih dalam pengetahuan Sains di SMA

Pengetahuan sangat penting dalam menunjang kebutuhan masa depan siswa, selain itu pengetahuan tertentu sangat di sukai oleh beberapa orang. Terutama untuk kebutuhan pengetahuan sains yang mengharuskan praktek nyata untuk siswa maka diperlukannya suatu ruangan khusus untuk meneliti suatu dalam menunjang kebutuhan penelitian sains. Penelitian dalam sains juga dapat meliputi Biologi, Fisika, dan Kimia.
maka selain kebutuhan ruangan, peralatan yang layak juga sangat menjadi acuan kegiatan praktek percobaan untuk siswa – siswi. Peralatan juga dapat mengeksplorasi kegiatan meneliti maupun menguji objek percobaan.

penelitian juga bisa di lakukan di lingkungan sekitar dengan menganalisa objek dengan dengan hasil yang negatif atau positif yang ditimbulkan pada objek tersebut. manfaat dari pembelajaran penelitian di luar ruangan juga memberikan motivasi dan inspirasi bagi siswa untuk mengembangkan hipotesis yang lebih luas dalam dunia penelitian sains.
Pada SMA Muhammadiyah 5 Yogyakarta ini menyediakan berbagai peralatan dan ruangan khusus bagi siswa – siswi untuk belajar sains yang lebih serius. Begitu juga di halaman sekolah terdapat kebun kecil yang bisa dijadikan bahan percobaan maupun sebagai kebun tersendiri bagi siswa maupun guru disekolah.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *